Senin, 13 April 2015

Sambutan Pengantar Mempelai Laki-Laki


SAMBUTAN PENGANTAR MEMPELAI LAKI_LAKI



























MUQODIMAH : Bapak/Ibu Shohibul Hajat Walimatul Ursy yang Kami Hormati beserta 


Bapak Penghulu serta Hadirin Undangan yang Kami Muliakan.


Wabil Khusus Kedua Mempelai yaitu …………………Bin .……………. Dan 


………………….Binti ………………… yang sangat berbahagia.









PANTUN : Dengan Bismillah Kami Mulaikan




Penghantar Kata Dalam Sambutan




Syukur Alhamdulillah Kami Panjatkan



Kehadirat Allah  SAW Pencipta Insan












Sholawat dan Salam Kami Hamparkan, Kepada Nabi Muhammad Rasul


Junjungan Karena Syariat nya …………… dan ….………… Dipertemukan


Sehingga Kita Hadir di Majelis yang penuh Keberkahan.


Hadirin yang Kami Muliakan





Pada Pagi yang Bersejarah ini,Saya mendapat Amanat dari Keluarga 


Besar Mempelai Laki-Laki,Untuk menyampaikan Sepatah Dua Patah


Kata pada kesempatan ini.












PERTAMA : Kami Atas Nama Keluarga Besar Bapak ………………… Menyampaikan 


Salam Islamiyah yaitu :





Assalammualaikum Wr.Wb.




Kami juga menitipkan Putra kami yaitu ………………………………………


yang belum berpengelaman dalam Berumah Tangga,Jika ada Kesalahan 


Mohon diluruskan , Supaya dalam menerobos Semak Belukar Hidupnya


tetap Sakinah, Mawaddah Wa Rohmah.

KEDUA : Kami Ucapkan Terima Kasih Kepada Bapak …………………………………….


yang Sudi menerima Kedatangan Kami, dengan Penerimaan Menggugah


Keharuan Hati Kami dan Kami Mohon Maaf, apabila Kedatangan 


Rombongan Kami , Mengganjal di Hati Bapak Ibu Sekalian.


Maklumlah,Seperti dibidai Para Sesepuh :










PANTUN : Tidak ada Tebu yang tak Beruas




Tidak ada Kayu yang Tak Terbongkah



Dan Tak ada Sungai yang Tak Bersampah



Serta Tidak ada Manusia yang Tak Bersalah










KETIGA : Sebagaimana Kita Saksikan Bersama, Barang Hantaran di Depan Mata


Tersusun Rapi Indah dan Nyata.




Kami Mohon janganlah dilihat dari Berapa nilainya. Tapi yang paling Utama


Barang Hantaran itu semua, adalah tanda Kasih Sayang yang tidak Terkira


dari Ananda ………………………….. Untuk Adinda …………………………………….


yang Cantik Jelita ,oleh karena itu,dengan Mengucapkan :


Bismillahhirohman Nirohhim




Barang Hantaran dari Mempelai Laki-Laki Kami Serahkan dengan Penuh


Keikhlasan, Kepada Mempelai Wanita.











PANTUN : Berangkat Kemekah Membeli Kurma



Diselingi Pula Membeli Tasbih




Barang Hantarannya ini Mohon Diterima



Kami Ucapkan Terima Kasih













Burung Pipit Terbang Kebawah




Burung Tiung Terbangnya Jauh




Wabillahittaufik Walhidayah




Wassalamu' Alaikum Warohmatullah Hibarokatuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar